Proyek Bendungan Bulango Ulu Terus Tuai Sorotan, Ketua GAM : Kepolisian & BWS II Jangan Tutup Mata

Amin Suleman, Ketua GAM Propinsi Gorontalo/ist Bone Bolango, beritagorontalo.com - Pro kontra Mega proyek Bendungan Bulango Ulu...

Amin Suleman, Ketua GAM Propinsi Gorontalo/ist

Bone Bolango, beritagorontalo.com -
Pro kontra Mega proyek Bendungan Bulango Ulu di Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, terus menjadi sorotan. Akhir tahun 2023 kemari, puluhan warga mendatangi DPRD Bone Bolango dan mendesak penyelesaian pembayaran ganti rugi lahan yang terdampak pekerjaan pembangunan Waduk Bulango Ulu.

Terbaru Mega proyek yang ditinjau langsung oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang memakan anggaran Negara Rp 1,2 triliun yang digarap melalui kerja sama operasi (KSO) bersama PT Basuki Rahmanta Putra dan PT Bina Nusa Lestari diduga menggunakan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Solar Ilegal untuk alat berat yang di gunakannya bekerja.

Hal itu kini jadi sorotan Ketua GAM Provinsi Gorontalo, Amin Suleman. Menurutnya dengan anggaran yang besar dan pekerjanya perusahaan yang sudah mendunia membuktikan kualitasnya pada pekerjaan waduk Bulango Ulu 


"Tidak mungkin perusahaan sebesar itu menggunakan bahan-bahan ilegal, Kan itu lucu. Namun temuan saya dilapangan pekerjaan tersebut diduga kuat menggunakan bahan bakar minyak jenis solar yang ilegal," beber Amin.

Amin pun membeberkan bahwa BBM jenis solar tersebut di suplai dari Sulawesi Utara lebih tepatnya Kota Bitung oleh perusahaan PT. Berkat Sahabat Persada.

"Saya lihat sepak terjang perusahaan penyuplai BBM jenis solar ini cukup familiar pada pemberitaan yang mengarah pada 'mafia BBM jenis solar ilegal' seperti yang saya lihat pada pemberitaan seperti itu," ungkap Amin.

Terakhir, Amin meminta agar pihak kepolisian dan juga pihak Balai Wilayah Sungai Sulawesi (BWS) II Agar tidak tutup mata soal hal tersebut.

"Kasian Mega proyek di Gorontalo, dikerjakan oleh perusahaan besar namun bermain di barang ilegal." Tandasnya.

Pewarta : Isman

COMMENTS

Nama

Boalemo,2,Bone Bolango,3,Covid- 19,2,Ekonomi,5,Gorontalo Kota,3,Gorontalo Utara,1,Hukrim,74,Hukum,5,Internasional,21,Kabgor,2,Kabupaten Gorontalo,88,Kejari Gorontalo,1,Kota Gorontalo,1,Lifestyle,60,Lifestyle Kabupaten Gorontalo,1,Nasional,39,Olahraga,25,Pemerintahan,22,Pemuda,3,Pendidikan,31,Peristiwa,21,Pilkada,3,Politik,78,Ramadhan,5,Sosial,118,
ltr
item
Berita Gorontalo: Proyek Bendungan Bulango Ulu Terus Tuai Sorotan, Ketua GAM : Kepolisian & BWS II Jangan Tutup Mata
Proyek Bendungan Bulango Ulu Terus Tuai Sorotan, Ketua GAM : Kepolisian & BWS II Jangan Tutup Mata
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgBRt_pUKt91mzaVvxYIgDFTB6greQ7Z7LRYH-SREfcBBnSt02qY_wB1IUacr5F5uEEUHjNQgQdl53O20izkmhTHAPFPjPqHwAwRfseHg5bN_JSL0JubxFBZDMyzihBzSGWFR3J7hm_aiGVjwngs7y4Dyo4YpBQT92HpbyiEC-crUkqVaIl_DYqRssJknA
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgBRt_pUKt91mzaVvxYIgDFTB6greQ7Z7LRYH-SREfcBBnSt02qY_wB1IUacr5F5uEEUHjNQgQdl53O20izkmhTHAPFPjPqHwAwRfseHg5bN_JSL0JubxFBZDMyzihBzSGWFR3J7hm_aiGVjwngs7y4Dyo4YpBQT92HpbyiEC-crUkqVaIl_DYqRssJknA=s72-c
Berita Gorontalo
https://www.beritagorontalo.com/2024/09/proyek-bendungan-bulango-ulu-terus-tuai.html
https://www.beritagorontalo.com/
https://www.beritagorontalo.com/
https://www.beritagorontalo.com/2024/09/proyek-bendungan-bulango-ulu-terus-tuai.html
true
5730250900052290754
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy